Tag: pemupukan tabulampot mangga

  • Cara Pemupukan Mangga Dalam Pot

    Tanaman mangga yang ditanam dalam pot/tabulampot memiliki cadangan unsur hara yang sangat terbatas, karena keterbatasan akar dalam menyerap unsur hara yaitu hanya dari dalam pot saja, berbeda dengan tanaman mangga yang ditanam langsung pada tanah, dimana akarnya akan lebih leluasa dalam menyerap unsur hara. Sehingga hal ini mengharuskan pemberian pupuk pada tanaman mangga dalam pot…