Penyakit Embun Tepung Pada Melon
Diantara penyakit yang menyerang tanaman melon adalah Embun Tepung. Penyakit ini disebut juga Powdery Mildew karena memiliki ciri khas yaitu bercak putih mirip serbuk pada permukaan dan balik daun yang terinfeksi. Maka dari itu penyakit ini disebut embun tepung. Bercak embun tepung tersebut adalah berupa cendawan/jamur patogen. Penyakit ini tidak akan berdampak langsung pada buah, …