Cara Menanam Alpukat Miki dalam Pot
Alpukat miki merupakan jenis alpukat unggulan Indonesia yang berasal dari daerah Jawa Barat. Alpukat miki banyak disukai karena rasanya yang enak, dengan daging pulen dan warna kuning pekat. Selain itu alpukat miki juga dikenal sebagai tanaman yang genjah atau mudah berbuah juga tahan terhadap serangan hama ulat. Jika anda tertarik untuk membudidayakannya namun tidak memiliki …